Lompat ke konten

Abahadil.com

Informasi Terkini

  • Disclaimer
  • Privacy Policy

Tag: Bayern Munich

Bayern Buka Peluang Pinjamkan Jann-Fiete Arp di Musim Dingin 2021

Bayern Buka Peluang Pinjamkan Jann-Fiete Arp di Musim Dingin 2021

Dipos oleh Abah Adilpada Desember 6, 2020pada Olahraga

Berita Liga Jerman: Bayern Munich membuka peluang untuk meminjamkan striker belianya yang masih berusia 20 tahun, Jann-Fiete Arp ke klub lain pada bursa transfer musim dingin Januari tahun 2021 yang akan datang. Jann-Fiete Arp memang gagal menunjukkan penampilan terbaiknya sejak…

Ketika Diego Maradona Membuat Sesi Pemanasan Sebagai Panggungnya

Ketika Diego Maradona Membuat Sesi Pemanasan Sebagai Panggungnya

Dipos oleh Abah Adilpada November 26, 2020November 26, 2020pada Olahraga

Ragam Sepak Bola: Diego Maradona baru saja meninggal dunia akibat serangan jantung, Rabu (25/11) kemarin. Di antara banyak momennya yang ikonik, pemanasan jelang laga kontra Bayern Munich merupakan salah satu di antaranya. Tanggal 19 April 1989, Diego Maradona menghibur para penggemar…

Cetak Gol Kontra Koln, Thomas Muller di Ambang Rekor Fantastis

Cetak Gol Kontra Koln, Thomas Muller di Ambang Rekor Fantastis

Dipos oleh Abah Adilpada November 1, 2020pada Olahraga

Berita Liga Jerman: Thomas Muller menjadi salah satu pencetak gol saat Bayern Munich mengalahkan tuan rumah FC Koln dengan skor 1-2 pada laga lanjutan Bundesliga di Stadion RheinEnergie, Sabtu (31/10) malam WIB. Tak hanya mencetak gol, kemenangan Bayern Munich pada…

Mendekati Akhir Karier, Robert Lewandowski Belum Tertarik ke MLS

Mendekati Akhir Karier, Robert Lewandowski Belum Tertarik ke MLS

Dipos oleh Abah Adilpada September 16, 2020September 16, 2020pada Olahraga

Berita Liga Jerman: Robert Lewandowski kini telah berusia 32 tahun, namun penampilannya bersama Bayern Munich tak kunjung menunjukkan tanda-tanda penurunan. Sebagaimana biasanya para pemain gaek, Lewandowski juga sempat dirumorkan bakal menuju ke MLS, ketika kontraknya bersama Bayern Munich berakhir. Saat…

Bayern Munich Ingin Pulangkan Mark van Bommel ke Allianz Arena

Bayern Munich Ingin Pulangkan Mark van Bommel ke Allianz Arena

Dipos oleh Abah Adilpada Juli 29, 2020Juli 29, 2020pada Olahraga

Berita Liga Jerman: Bayern Munich tertarik untuk memulangkan mantan pemain andalan mereka, Mark van Bommel ke Allianz Arena. Namun kali ini bukan sebagai pemain, melainkan sebagai pelatih tim Bayern Munich U-23. Bayern Munich memang sudah tidak asing lagi dengan Bommel,…

Kategori

  • Berita
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Teknologi
  • Tips Trik
Download Lagu
Tamatube.site
Download Lagu Mp3
Berita Medan
Satui Digital Kreatif

Pos-pos Terbaru

  • Para Penggemar Berduka, Paman Boboho Meninggal di Usia 70 Tahun
  • Kengo Suzuki Cetak Rekor Baru di Lake Biwa Mainichi Marathon
  • Live Transcription Zoom Akan Bisa Diakses Gratis
  • Jadi Perdebatan, Ilmu Ikhlas Dewi Sandra tentang Nafkah Suami. Netizen: Dia Punya Previlege
  • AC Milan Ternyata Pernah Berjuang Mati-matian Rekrut Moise Kean
  • Review ASUS ZenBook Flip 13 UX363E: Ringkas Namun Tetap Kokoh
  • 5 Proyek Super Mahal di Dunia yang Mangkrak dan Cuma Jadi ‘Arca’, Indonesia Termasuk?
  • Dihukum Persija Karena Dugaan KDRT, Alfath Fathier Buat Surat Terbuka
Copyright © 2021 Abahadil.com. All Rights Reserved.